SELAMAT DATANG DI WEBSITE DESA DADITUNGGAL KECAMATAN PLOSO KABUPATEN JOMBANG

Artikel

Visi dan Misi

24 Agustus 2016 10:48:28  Administrator  378 Kali Dibaca 

VISI dan MISI

 

VISI

"Daditunggal Maju, Makmur dan Bermartabat"

"Terwujudnya masyarakat Desa Daditunggal yang Daditunggal Maju, Makmur dan Bermartabat melalui Akselerasi Pembangunan yang berbasis Kemasyarakatan dan Berwawasan Lingkungan dengan berorentasi pada peningkatan Kinerja Aparatur dan Pemberdayaan Masyarakat"

  

 

 

 

MISI

Misi Desa Daditunggal

1. Mengepentingkan musyawarah untuk pelaksanaan pembangunan infrastruktur secara maksimal;

2. Mengutamakan pemberdayaan masyarakat dalam keikutsertaan bidang pembangunan desa;

3. Transparansi dalam pelaksanaan Anggaran Desa baik Dana Desa, Alokasi Dana Desa dan Dana Lainnya;

4. Meningkatkan SDM masyarakat Desa Daditunggal;

5. Meningkatkan pendapatan Desa dengan optimalisasi lembaga usaha Desa baik BUMDES, POKTAN dan  GAPOKTAN; 

6. Meningkatkan sektor Pertanian dan Industri Kecil melalui UMKM;

7. Meningkatkan SDM dan peran generasi muda melalui Karang Taruna untuk menjadi generasi yang kreatif dan Inovatif;

8. Mempermudah semua pelayanan masyarakat.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Statistik

 Sinergi Program

 Aparatur Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Raya Brantas No. 171
Desa : Daditunggal
Kecamatan : Ploso
Kabupaten : Jombang
Kodepos : 61453
Telepon : 0
Email : daditunggal.ploso@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:16
    Kemarin:75
    Total Pengunjung:119.607
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.239.87.20
    Browser:Tidak ditemukan